Matematika

Pertanyaan

tinggi sebuah pohon adalah 4 m dengan bayangan 6 m. jika di dekat pohon terdapat tiang dengan tinggi 1 m maka tinggi bayangan tiang adalah...m

1 Jawaban

  • Tinggi Bayang Tiang :
    [tex] \frac{1}{4} = \frac{x}{6} \\ 4x = 6 \\ x = \frac{6}{4} \\ x = 1.5[/tex]

    Maaf Kalau Salah

Pertanyaan Lainnya